Pengalaman minimal 3 Tahun di posisi yang sama di perusahaan Pertambangan Batubara.
Sertifikasi Wajib: Sertifikat Ahli K3 Umum (Kemenaker – aktif), Pelatihan SMKP Minerba.
Pengalaman Minimal 2–3 tahun pengalaman kerja di bidang HSE system management, lebih disukai di sektor pertambangan batubara.
Tugas & Tanggung Jawab
Mau bekerja dengan sistem roster (8 pekan onsite, 2 pekan cuti)
Membantu menyusun dan memperbarui: SOP, instruksi kerja, form, dan kebijakan HSE.
Menjadi PIC pengelolaan dokumen sistem HSE: Mengelola file digital/fisik, Menjamin sistem dokumentasi terdokumentasi dan terdampingi audit.
Mendukung proses diseminasi dan sosialisasi SOP & kebijakan ke user lapangan.
Membantu pelaksanaan: Audit internal SMKP dan ISO, Persiapan dokumen dan evidence audit eksternal.
Memantau pelaksanaan sistem HSE melalui: Checklist compliance sistem, Review pelaksanaan di lapangan, Rekapitulasi pelaporan HSE dari tim site.
Menyusun: Laporan bulanan sistem HSE, Rekap inspeksi sistem dan pelatihan.
Harus punya keterampilan:
Memiliki pemahaman yang baik dalam mekanisme audit, metodologi, dan implementasi proses serta memiliki pengalaman yang cukup dalam melakukan audit SMKP dan safety management system di perusahaan batu bara termasuk dalam pembuatan laporan audit
Kompetensi Teknis: Memahami SMKP Minerba (7 elemen), Familiar dengan ISO 45001 & ISO 14001, Document control (SOP, Formulir, Panduan), Penggunaan software dokumen/sistem digital | Siap bekerja onsite & deadline ketat.
Kompetensi Pendukung: Teliti dan sistematis, Komunikatif & proaktif, Mampu bekerja tim & mandiri.